• Jelajahi

    Copyright © Aceh Nasional News
    Best Viral Premium Blogger Templates

    Iklan

    Category 2

    Tingkatkan Kapasitas Pemuda, Disparpora Pidie Gelar Quick Respon Water

    Admin
    8/25/24, Minggu, Agustus 25, 2024 WIB Last Updated 2024-08-25T11:30:36Z
    Sigli - Sejumlah pemuda mengikuti pelatihan peningkatan kapasitas mengantisipasi potensi bencana di wilayah sungai deras dengan tema pelatihan Quick Respon Water dalam bidang penyelamatan komunitas penggiat alam bebas

    Kegiatan pelatihan itu yang diselenggarakan oleh Bidang Pemuda Disparpora kabupaten Pidie, bekerja sama dengan lembaga Pidie Adventure, yang berlangsung selama tiga hari, Minggu, (22/8/2024).

    Dalam kegiatan itu juga ikut dilibatkan pemuda masyarakat Gampong Mane, Kecamatan Mane, Kabupaten Pidie, Komunitas penggiat alam bebas dan Mahasiswa Pencinta Alam serta tim SAR Pidie berlangsung selama tiga digampong setempat.

    Dalam kegiatan tersebut juga mengahadir dinas langsung instruktur ahli arung jeram bersertifikasi dari Explore Sumatera Sumut. 

    Kepala Dinas Pariwisata pemuda olahraga Edy Saputra, mengatakan, kegiatan ini merupakan salah satu program peningkatan kapasitas dan kualitas Pemuda di Pidie, khususnya dibidang penyelamatan arus deras. 

    "Wilayah kabupaten Pidie masih banyak sungai yang arus liar dan deras, banyak lokasi wisata yang dimanfaatkan oleh masyarakat setempat sebagai wisata alam," sebut Edi.

    kemudian Edi juga menjelaskan, bahwa sangat penting warga sekitar dan pemuda Pidie, mengetahui tentang ilmu penyelamatan khusus arus deras, sehingga melakukan pendidikan tentang pelatihan Quick Respon Water.

    "Kita saat ini harus fokuskan peserta dari pemuda setempat, karena mereka yang lebih cepat aksesnya jika terjadi sesuatu, baik pengunjung wisata atau masyarakat yang melakukan aktifitas lainnya," tutur Edi.

    Lalu dalam pelatihan itu para Peserta Pemuda setempat, mereka juga pemandu wisata arus deras, dari komunitas dan mahasiswa pencinta alam, juga ada dari tim SAR.

    "Kita berharap, selam mengikuti pelatihan ini selam tiga hari supaya pemuda bisa menambah ilmu, apalagi ilmu ini dibimbing langsung oleh tenga ahli yang bersertifikasi," tutup Edi.
    Komentar

    Tampilkan

    Terkini